PROFIL | KURIKULUM | KOMPETENSI KEAHLIAN |
Sejarah Visi Misi Struktur Organisasi Sarana Prasarana Ekstra Kurikuler Mitra DU/DI | Kalender Pendidikan | Agribisnis Tanaman Pangan dan Hortikultura (ATPH) Agribisnis Ternak Ruminansia (ATR) Agribisnis Perikanan Air Tawar (APAT) Agribisnis Pengolahan Hasil Pertanian (APHP) Multimedia (MM) Agribisnis Ternak Unggas (ATU) Teknik Kendaraan Ringan Otomotif (TKRO) |
PT. Sido Agung Agro Prima Cirebon diresmikan dengan produk pakan ternak merk Sido Agung Feed. Saat ini area pemasaran meliputi provinsi Jawa Barat, Jawa Tengah, DKI Jakarta, Banten, Jawa Timur, dan sebagian Kalimantan. PT. SIDOAGUNG yang bekerja sama dengan SMKN 1 Plosoklaten , sangat mendukung lulusan dari SMKN 1 Plosoklaten, melalui wadah Bursa Kerja Khusus SMKN 1 Plosoklaten.
PT Sidoagung mengadakan Rekruitmen Tenaga kerja untuk lulusan tingkat SMK Juruasan Agribisnis Ternak, Rekruitmen ini diharapkan dapat mencari bibit bibit yang siap kerja dan berkarir di PT. Sidoagung sebagai posisi PPL dan akan membawa kesuksesan perusahaan.
Selain rutin mengadakan Rekruitmen PT. Sidoagung Juga bekerja Sama di bidang Praktek Kerja Industri yang berlangsung di kelas XI di juruan Agribisnis Ternak Unggas. Kegiatan Rekruitmen diikuti oleh 27 siswa dan siswi yang masih duduk di kelas XII yang baru saja menyelesaikan UNBK. Tahapan Tes meliputi Tes Tulis (Psikotes) dan Test Wawancara oleh HRD. Pengumuman Akan disampaikan melalui BKK dan di website BKK .